Blog

BIOGRAFI BUDDHA GOTAMA DAN KONSEP BUDDHA ,BODHISATVA DAN ARAHAT

Sebagai awal dari pengenalan Ajaran Buddha, sesi Pelatihan Dharmaduta Muda Angkatan III pada tanggal 6 Agustus 2019 diisi dengan pembahasan mengenai perjalanan hidup Buddha Gotama dan konsep tentang Buddha, Bodhisatva dan Arahat sehingga peserta memahami kisah hidup Buddha Sakyamuni dan memahami konsep dan pengertian tentang Buddha , Bodhisatva dan Arahat.
Read More >>

Kumpulan Website Buddhis dalam 1 Search Engine

Banyak vihara, organisasi Buddhis, cetiya, komunitas, bahkan perseorangan yang ikut membagikan informasi yang bernuansa Buddhis melalui internet. Dharmashoka.com ingin mempermudah pencarian informasi Buddhis dengan cara mengumpulkan semua link website Buddhis dan menggabungkannya kedalam sebuah Search Engine (mesin pencari) yang dapat diakses di search.dharmashoka.com.
Read More >>
Become A Part Of Dharmashoka Institute